LP Kelas IIA Bukittinggi Laksanakan Sidang TPP Perdana 2023

    LP Kelas IIA Bukittinggi Laksanakan Sidang TPP Perdana 2023
    LP Kelas IIA Bukittinggi Laksanakan Sidang TPP Perdana 2023

    Bukittinggi - Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Bukittingi melaksanakan Sidang Tim Pengamat Pemasyarakatan (TPP) Perdana di Tahun 2023.

    Dalam rangka pemberian Asimilasi dan integrasi bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lapas Kelas IIA Bukittinggi yang telah memenuhi syarat administratif dan substantif sesuai dengan Permenkumham No 7 Tahun 2022 tentang syarat dan tatacara pemberian asimilasi, pembebasan bersyarat, cuti menjelang bebas dan cuti bersyarat bagi narapidana dan anak pada hari Selasa (03/01/23).
     
    Kegiatan Sidang Tim Pengamat Pemasyarakatan (TPP) berlangsung di Aulua Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Bukittinggi, ini merupakan sidang Pertama dilaksanakan pada tahun 2023. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Ketua, sekretaris, anggota Sidang TPP Lapas Bukittinggi dan para warga binaan beserta Perwakilan Pembimbing Kemasyarakatan (PK) dari Bapas.
     
    Kegiatan dibuka oleh sambutan dari ketua Sidang TPP ( Nova Herman, S.H) dan Sekretaris Sidang TPP (Hasanuddin Harahap, S.Sos), dilanjutkan dengan presentasi Sistem Penilaian Pembinaan Narapidana (SPPN) terhadap Warga Binaan Pemasyarakatan di Lapas Bukittinggi yang akan diusulkan dalam sidang TPP.
     
    Sidang TPP Perdana di tahun 2023 ini membahas tentang Usulan Asimilasi di rumah, Cuti Bersyarat (CB) dan Pembebasan Bersyarat (PB). Dilanjutkan dengan penguatan oleh Pembimbing Kemasyarakatan (PK) dari Bapas mengenai proses pentahapan serta kewajiban narapidana dalam menjalani program integrasi.
     
    Dengan kegiatan ini diharapkan agar warga binaan yang diusulkan dapat bertanggung jawab dan melaksanakan tugas dengan baik serta mengetahui tentang kewajiban dalam menjalani program integrasi.(Linda).

    bukittinggi sumatera-barat
    Linda Sari

    Linda Sari

    Artikel Sebelumnya

    Apel Gabungan Perdana Awali Kinerja 2023

    Artikel Berikutnya

    Walikota Payakumbuh Hadiri PPK se-Kota Payakumbuh

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Polresta Banyuwangi Kawal Ketat Proses Pendistribusian Logistik Pilkada Serentak 2024
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    BAZNAS Kota Bukittinggi Didampingi Wawako Serahkan Bantuan Rp 6 Juta Kepada 30 Kelompok Tani  Wanita ATTS
    Pilar Sosial Karang Taruna Gema Aur Kuning, masuk dalam 5 (lima) besar tingkat Provinsi Sumatra Barat. Untuk menjadi yang terbaik di Sumbar, dilakukan penilaian lapangan oleh tim dari Provinsi Sumatera Barat, di Sekretariat KT Gema Aur Kuning, Selasa (07/06).
    Sengketa Jalan Setapak Menuju SDN 15 Pulau Anak Air, Berakhir Damai
    Walikota Bukittinggi Pimpin Rombongan Pemerintah Kota Bukittinggi PEDULI, Sambangi Lokasi bencana Gempa.
    Studi Lapangan Magister PPKn UNP Bahas Sosial Budaya dan Pendidikan
    BAZNAS Kota Bukittinggi Didampingi Wawako Serahkan Bantuan Rp 6 Juta Kepada 30 Kelompok Tani  Wanita ATTS
    Pilar Sosial Karang Taruna Gema Aur Kuning, masuk dalam 5 (lima) besar tingkat Provinsi Sumatra Barat. Untuk menjadi yang terbaik di Sumbar, dilakukan penilaian lapangan oleh tim dari Provinsi Sumatera Barat, di Sekretariat KT Gema Aur Kuning, Selasa (07/06).
    Sengketa Jalan Setapak Menuju SDN 15 Pulau Anak Air, Berakhir Damai
    Walikota Bukittinggi Pimpin Rombongan Pemerintah Kota Bukittinggi PEDULI, Sambangi Lokasi bencana Gempa.
    Studi Lapangan Magister PPKn UNP Bahas Sosial Budaya dan Pendidikan
    Walikota Erman Safar Hadiri Penyambutan Kapolda Sumbar yang Baru
    Persiapan Kelurahan Berprestasi, Camat Mihandrik: Semoga Kelurahan Kubu Gulai Bancah Jadi Juara
    Wako Erman Safar Hadiri Jambore TP- PKK Kota Bukittinggi di Mifan Waterpark
    Eropa dalam Perang Dunia I
    Hadapi Kompetisi, Kelurahan Kubu Gulai Bancah Lakukan Beberapa Kegiatan

    Ikuti Kami